Thursday, December 22, 2016

Cara Membuat Read More Manual Versi Blogger

Hallo semua, kali ini saya akan membahas tentang bagaimana cara membuat read more manual versi blogger, read more sangat berguna agar teks yang kita posting tidak memakan banyak tempat di beranda kita, dan juga agar blog kita tersusun secara rapi dan enak di lihatnya dan caranya pun sangat sederhana tanpa perlu HTML (versi blogger), mau tahu caranya bagaimana, berikut cara membuat read more manual versi blogger :

1. Login Ke blogger. Buka Salah satu Artikel kamu.

2. Pada Bagian Option klik Insert Jump Break di halaman yang ingin kamu potong. Contoh:


3. Sekarang Save artikel kamu dan coba lihat tampilan awal blog kamu. Maka akan seperti gambar dibawah ini.

0 comments:

Post a Comment

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Powered by Blogger